VIDEO: Suara Letusan Meriam Tanda Waktu Berbuka Puasa di Bahrain
Ada cara unik untuk menandai waktu berbuka puasa di Bahrain yakni melalui tembakan meriam. Cara ini merupakan tradisi yang diyakini berasal dari berabad-abad tahun yang lalu. Bulan Ramadan juga membuat orang-orang berlomba berbuat kebaikan.