VIDEO: Polisi Tembak Mati Demonstran di Sri Lanka
Reuters | CNN Indonesia
Rabu, 20 Apr 2022 16:05 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Polisi Sri Lanka menembakkan peluru tajam untuk membubarkan pengunjuk rasa, hingga menewaskan satu orang dan melukai belasan korban lain, pada Selasa.