VIDEO: Kecelakaan Mobil di Tol Cipali, 11 Penumpang Luka

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 09 Mei 2022 08:16 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Kecelakaan terjadi di Jalan Tol Cipali Kilometer 79, Campaka, Purwakarta, minggu siang. Akibatnya, sebelas penumpang terluka, dan lalu lintas arus balik sempat mengalami kemacetan parah.

Sebuah truk tangki pertamina bermuatan bbm, menghantam pagar dan tiang listrik, hingga terperosok ke kolam ikan, di jalan nasional sukabumi-cianjur.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red