Senin siang, Menteri Luar Negeri Indonesia dan Serbia sepakat tandatangani kerja sama peningkatan kapasitas diplomatik. Meskipun ditengah pandemi, kerjasama perdagangan dan investasi kedua negara menunjukkan tren positif atau peningkatan sebesar 30 persen.