Anggota parlemen Rusia meloloskan ruu yang menghapuskan batas usia untuk bergabung menjadi anggota militer. Penghapusan ini dapat menjadi cara militer Rusia untuk menambah minat warga yang ingin bergabung ke militer.