Gelaran indonesia international motor show series atau IIMS, kembali digelar di Surabaya Jawa Timur setelah 2 tahun vakum, berkonsep hybrid, gelaran ini dilakukan secara virtual dan offline. Dilaksanakan selama 5 hari, dihadirkan beragam produk otomotif baik roda dua maupun roda 4.
IIMS Surabaya kali ini digelar di Grand City Convex. Kami sudah terhubung dengan koresponden CNN Indonesia, Wida Subianto.