VIDEO: Pembuatan Gelang Identitas Jemaah Calon Haji

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Sabtu, 11 Jun 2022 16:30 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Bagi para jemaah calon haji diwajibkan mengenakan gelang haji, sebagai salah satu identitas jemaah asal Indonesia.

Di balik gelang haji ini, ada sejumlah pengrajin yang membuatnya, bahkan profesi ini mereka tekuni sejak tahun 2004.

Video Terkait
Video Terpopuler