VIDEO: FIFA Cek Stadion Manahan Solo Jelang Piala Dunia U-20
Jelang penyelenggaraan Piala Dunia U-20 perwakilan FIFA berkunjung ke Stadion Manahan Solo, Selasa siang. Ada sejumlah catatan, di antaranya soal rumput dan pengadaan sejumlah peralatan yang belum ada.