VIDEO: Kasus Covid-19 di Jatim Mulai Naik

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Kamis, 16 Jun 2022 20:55 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Jumlah kasus covid-19 di Jawa Timur mulai melonjak, 3 hari terakhir ini. Namun, jika dilihat dari berbagai indikator kesehatan, seperti tingkat penularan dan keterisian rumah sakit, jumlah kasus covid-19 di provinsi ini dinyatakan, masih terkendali. Masyarakat diimbau, agar tetap mematuhi protokol kesehatan, di tengah masuknya subvarian omicron.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red