Komisi pemberantasan korupsi, KPK meminta bendahara umum PBNU, Mardani Maming, untuk kooperatif terhadap proses hukum di lembaga antirasuah. Mardani Maming terlibat dalam kasus dugaan korupsi perizinan pertambangan di Kawasan Tanah Bumbu , Kalimantan Selatan.