VIDEO: Jakarta International Stadium Diusulkan Ganti Nama
Setelah di tanda tangani lebih dari 5.700 orang, petisi pergantian nama Jakarta Internasional Stadium, akhirnya diserahkan langsung oleh sejarawan JJ Rizal, ke Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, di Gedung Balaikota, rabu siang.