VIDEO: Beras Favorit Sultan Brunei Ternyata Beras Asli Indonesia
Tahukah anda bahwa beras kesukaan kesultanan brunei, ternyata beras asli indonesia?
Ya, beras pulen bertekstur kecil dengan indikasi geografis itu, hanya dapat diproduksi di Krayan, Kalimantan Utara.