VIDEO: Persiapan Wukuf di Padang Arafah

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Kamis, 07 Jul 2022 20:15 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Jelang puncak ibadah haji, wukuf di Padang Arafah, persiapan demi persiapan terus dilakukan oleh petugas dan jemaah haji. Di Padang Arafah, petugas haji memastikan kelengkapan tenda dan infrastruktur untuk menjamin kenyamanan jemaah haji. Sementara para calon haji, manasik pemantapan kembali dilakukan untuk memastikan ibadah haji bisa berjalan dengan lancar.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red