Indonesia kaya akan kuliner tradisional yang khas, banyak di antaranya yang menggunakan daun pisang sebagai wadah atau alas makanan. Seperti apa seni lipatan daun pisang tersebut? saksikan dalam foodpedia berikut.