VIDEO: Resep Makanan, Lagu & Film Bisa Jadi Jaminan 'Ngutang' Ke Bank
Presiden Joko Widodo mengizinkan produk kekayaan intelektual, seperti film dan lagu, sebagai jaminan utang ke lembaga keuangan bank maupun non bank.
Ketentuan tersebut tertuang dalam peraturan pemerintah tentang ekonomi kreatif.