VIDEO: Saat Model Beneran Tampil di Citayam Fashion Week

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 25 Jul 2022 13:30 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Tak hanya digandrungi para remaja, fenomena Citayam Fashion Week turut membuat desainer profesional ambil bagian di kawasan Sudirman, Jakarta Pusat, Minggu sore. Seperti yang terlihat Minggu sore saat sejumlah model menampilkan busana pengantin. Para model berlenggak lenggok melintasi zebra cross dengan menggunakan kebaya.

Video Terkait
Video Terpopuler