VIDEO: Komnas HAM Akan Periksa Balistik dan DNA Kasus Brigadir Yosua
Komnas HAM akan melanjutkan proses pemeriksaan atas kasus kematian Brigadir Yosua. Proses pemeriksaan lanjutan dilakukan dengan memanggil saksi baru, serta mengadakan pemeriksaan balistik dan DNA.