Lika liku lihai Putri Candrawathi, yang terus berupaya menghindari tanda tanya dan sorot media, berujung pada penetapannya sebagai tersangka, pada 19 Agustus 2022.
Sejak ditetapkan sebagai tersangka, PC belum ditahan dengan alasan sakit. Ia dinilai menjadi satu-satunya kunci, yang mengetahui latar belakang, dan pemicu pembunuhan yosua.