VIDEO: Rencana Citayam Fashion Week Bergeser ke Car Free Day
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 26 Agu 2022 17:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Fenomena citayam fashion week belum juga usai.
Sabtu malam, ratusan orang dari sejumlah daerah, kembali tumpah ruah di kawasan Sudirman Jakarta Pusat. Sementara itu rencana Pemprov DKI memindahkan CFW ke gelaran car free day menuai pro dan kontra. Termasuk dari ikon CFW, Jeje Slebew.