VIDEO: Anak-Anak Korban Kecelakaan Maut Masih Trauma

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 02 Sep 2022 09:00 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Anak-anak menjadi korban paling banyak dalam kecelakaan truk kontainer di depan SD Negeri Bekasi Kota pada Rabu (31/9). Para korban dibawa ke Rumah Sakit Ananda dan RSUD Bekasi. Orang tua korban bercerita, anak mereka meminta pindah sekolah karena trauma akibat kejadian itu.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red