VIDEO: Aksi Penikaman Di 13 Lokasi Di Kanada, 10 Orang Tewas
APTN | CNN Indonesia
Senin, 05 Sep 2022 21:00 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Rangkaian peristiwa penusukan terjadi di lokasi komunitas masyarakat adat dan di kota lain di Provinsi Saskat-Chewan, Kanada. Akibat peristiwa ini, 10 orang dikabarkan meninggal dunia. Sementara 15 lainnya luka-luka.