VIDEO: TNI AL Gelar Aksi Bersih Laut Nasional
Jumlah Sampah Laut di nusantara kini diperkirakan mencapai 5,7 juta ton. Padahal kesehatan manusia juga amat tergantung dari kebersihan laut. Untuk menjaga kebersihan laut, TNI Angkatan Laut menggelar aksi bersih-bersih sampah di Laut