VIDEO: Korps Bhayangkara di Pusaran Prahara

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Kamis, 20 Okt 2022 09:12 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Instansi kepolisian belakangan menuai sorotan. Bahkan Presiden Jokowi membuat langkah tak biasa, memanggil 559 pejabat tinggi dan menengah Polri ke istana. Jokowi menyoroti kepercayaan publik yang anjlok terhadap Polri akibat beberapa kasus yang mendera, termasuk kasus Ferdy Sambo yang disebut secara khusus, bikin runyam. Apakah rentetan kasus yang terungkap ini bisa menjadi momentum Korps Bhayangkara berbenah dan keluar dari pusaran prahara.

Politik Bersih-bersih Polri. Rivana Pratiwi membahasnya dalam dialog bersama Penasihat Ahli Kapolri, Prof. Hermawan Sulistyo, Mantan Wakil Kabareskrim Polri Irjen (Purn) Bekto Suprapto, Anggota Komisi III DPR RI, Didik Mukrianto, dan Pendiri Lokataru Haris Azhar


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red