VIDEO: Brazilian Jiu Jitsu untuk Anak-anak
Olahraga bela diri Brazilian Jiu Jitsu, biasanya identik dipertandingkan oleh orang dewasa. Namun melalui sejumlah proses penyesuaian, bela diri ini juga bisa digeluti oleh anak anak, tentunya dengan pengawasan pelatih.