VIDEO: RI Kalah di WTO, Pengamat: Indonesia Harus Lawan!

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 30 Nov 2022 15:03 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Pemerintah akan terus mendorong hilirisasi sumber daya alam, meski Indonesia kalah dalam sengketa terkait kebijakan larangan ekspor bijih nikel di organisasi perdagangan dunia.
Hilirisasi sumber daya alam menjadi upaya Indonesia, untuk menciptakan sumber pertumbuhan ekonomi baru.
Untuk membahasnya lebih dalam, simak pembahasan news anchor CNN Indonesia Maggie Calista. dengan Direktur Eksekutif Energy Watch Mamit Setiawan.

Video Terkait
Video Terpopuler