VIDEO: Ugal-ugalan, Polisi Bubarkan Konvoi Pendukung Argentina
Euforia kemenangan tim Argentina juga terjadi di Kota Manado, Sulawesi Utara.
Warga melakukan konvoi berkendara keliling kota.
Namun aksi konvoi ini langsung dibubarkan aparat kepolisian karena para peserta konvoi ugal-ugalan dengan menggeber motornya sambil berteriak-teriak di jalanan.