VIDEO: Deklarasi Capres Dongkrak Elektabilitas Partai?

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 19 Des 2022 22:16 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Strategi mengumumkan Capres jauh hari diharapkan dapat menaikkan elektabilitas partai pengusung. Namun, kenyataan empiris yang ditemukan oleh lembaga survei nyatanya berbeda. Primenews akan mengulas fenomena ini bersama dengan Ketua DPP Nasdem, Willy Aditya, dan Direktur Riset SMRC, Deni Irvani.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red