VIDEO: Momen Andika Perkasa Serahkan Jabatan ke Yudo Margono

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 20 Des 2022 20:39 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Selasa pagi, jenderal TNI Andika Perkasa menyerahkan jabatannya kepada Laksamana TNI Yudo Margono, di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta. Dengan demikian, mulai selasa, 20 desember, laksamana yudo resmi menjabat panglima TNI.

Video Terkait
Video Terpopuler