VIDEO: DPRD Kaltim Razia Tambang Batu Bara Ilegal

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 21 Des 2022 16:00 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Mendapat laporan tentang pertambangan batu bara ilegal di Kota Samarinda, Pansus Lingkungan Hidup DPRD Kalimantan Timur, mendatangi lokasi. DPRD Kaltim meminta polisi, menindak tegas pelaku pertambangan ilegal ini.

Video Terpopuler