VIDEO: Waspada Cuaca Buruk Akhir Tahun
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Minggu, 25 Des 2022 12:07 WIB
Semarang, CNN Indonesia --
Angin kencang dan gelombang tinggi melanda wilayah pesisir Kota Semarang, Jawa Tengah. Sebanyak 4 perahu nelayan tenggelam, dan 5 rumah warga rusak.
Sementara itu Badan Meteorologi Dan Geofisika mengeluarkan peringatan cuaca buruk selama libur natal dan tahun baru