VIDEO: Polda Lampung Pastikan Video Viral Tidak Terjadi di Bakauheni

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 27 Des 2022 13:15 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Sebuah video memperlihatkan penumpang panik dan mobil bergoyang dalam sebuah kapal yang terombang ambing gelombang besar.

Kepolisian daerah Lampung menyatakan video tersebut tidak terjadi di wilayah perairan Lampung dalam libur Natal dan Tahun Baru 2022.

Video Terkait
Video Terpopuler