VIDEO: "Gelisah" Bahlil Gaet Investor Di Tahun Politik

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 06 Jan 2023 14:45 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Memasang target yang tak mudah, Menteri Investasi sekaligus Kepala BKPM, Bahlil Lahadalia membeberkan strategi menggaet investasi sebesar Rp1.400 triliun pada 2023. Ia juga menegaskan Indonesia tidak boleh didikte oleh negara mana pun terkait investasi. Menurut Bahlil, stabilitas politik menjadi kunci penting menarik investor di tahun ini.
Simak perbincangan News Anchor CNN Indonesia Yudi Yudawan bersama Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia dalam segmen Minister Talks di program CNN Indonesia Bisnis dan Referensi.

Video Terkait
Video Terpopuler