VIDEO: Enam Gadis Belia jadi Korban Perdagangan Manusia

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 13 Jan 2023 17:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Seorang remaja perempuan berusia 16 tahun di Serang, Banten, hilang sejak senin. keluarga menduga korban diculik.

Sementara dari Ibu Kota Jakarta, enam gadis belia tergiur gaji tinggi dari iklan sebuah sosial media. Namun mereka justru menjadi korban perdagangan manusia, dengan dijadikan pekerja seks komersial.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red