VIDEO: Sindikat ''Streaming' Asusila, 6 Orang Jadi Tersangka

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Sabtu, 04 Feb 2023 13:30 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Kepolisian membongkar jaringan internasional asusila dan judi online, yang beroperasi melalui platform streaming, atau siaran langsung. Sebanyak 6 orang tersangka telah ditangkap kepolisian. Dan ada kemungkinan jumlah tersangka, bertambah

Video Terpopuler