VIDEO: Anies Masih Ngutang ke Sandiaga Rp. 50 Miliar, Sandi Relakan
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 07 Feb 2023 22:30 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Wakil ketua umum partai Golkar, Erwin Aksa menyebut, Anies Baswedan masih memiliki utang 50 milar rupiah kepada Sandiaga Uno. Hal itu terjadi, pada saat digelar Pilkada Dki Jakarta 2017.