VIDEO: Batal Dukung Ganjar, GP Mania Bubar
Kelompok relawan pendukung Ganjar Pranowo yang tergabung dalam GP Mania, resmi membubarkan diri setelah ketua umumnya Immanuel Ebenezer membatalkan dukungannya untuk Ganjar dalam kontestasi pilpres 2024.
Kelompok relawan pendukung Ganjar Pranowo yang tergabung dalam GP Mania, resmi membubarkan diri setelah ketua umumnya Immanuel Ebenezer membatalkan dukungannya untuk Ganjar dalam kontestasi pilpres 2024.