VIDEO: Wisata Sehat Dan Hijau di GBK

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Sabtu, 11 Feb 2023 12:00 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Anda bisa mengisi akhir pekan dengan berolahraga sekaligus menikmati hijaunya pepohonan. Salah satu lokasi yang bisa anda kunjungi adalah Gelora Bung Karno. Di sini kita dapat bersepeda berkeliling GBK, atau jogging di track yang disediakan. Setelah berolahraga kita bisa bersantai di Hutan Kota yang juga sekaligus berfungsi menjadi paru-paru ibu kota. Anda juga bisa berpiknik ria bersama keluarga atau teman-teman anda.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler