TNI polri masih terus mencari keberadaan Philips Marthens, Pilot Susi Air yang disandera kelompok bersenjata Egianus Kogoya. Walau Kepala Polda Papua menyatakan, Pilot Susi Air tersebut saat ini berada di tangan kelompok bersenjata, Belum diketahui pasti posisi kelompok bersenjata yang membawa sandera tersebut.