VIDEO: SpaceX Antar 4 Astronot ke Stasiun Luar Angkasa Internasional

Reuters | CNN Indonesia
Minggu, 05 Mar 2023 08:45 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Perusahaan roket milik Elon Musk, Spacex meluncurkan empat awak untuk mengorbit dalam perjalanan menuju stasiun luar angkasa internasional (ISS) Kamis waktu setempat.
Misi ini akan melakukan 200 eksperimen serta demonstrasi teknologi, mulai dari penelitian tentang pertumbuhan sel manusia di luar angkasa, hingga mengendalikan bahan yang mudah terbakar dalam gravitasi mikro.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red