VIDEO: Bangunan Tenggelam Terseret Banjir Bandang

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 10 Mar 2023 13:28 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Banjir bandang melanda sejumlah kecamatan di Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan, Kamis pagi. Akibatnya seorang anak 11 tahun ditemukan tewas setelah terseret arus banjir bandang.
Sementara itu hujan deras disertai angin puting beliung menerjang Klaten, Jawa Tengah, Kamis sore. Kencangnya angin membuat kanopi toko terangkat dan warung angkringan rusak.

Video Terkait
Video Terpopuler