VIDEO: Waketum PPP: Kami Akan Siapkan Sandiaga Uno untuk Pilpres

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 15 Mar 2023 10:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

PPP melalui Ketua Umumnya Mardiono, merayu Menparekraf Sandiaga Uno untuk bergabung dengan partai berlambang Kabah tersebut. Sementara salah satu Wakil Ketua Umum PPP, Arsul Sani, juga pamer pertemuannya dengan elit PDIP-Gerindra-PKB. Akankah ini menjadi kode keras PPP untuk siap berlayar dengan koalisi baru? Lalu bagaimana dengan Koalisi Indonesia Bersatu? Berlabuhkah atau harus karam di tengah jalan?

Anchor CNN Indonesia, Bram Herlambang berdiskusi bersama Wakil Ketua Umum PPP, Amir Uskara dalam CNN Indonesia Kanal Pemilu Tepercaya.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red