VIDEO: Restoran Spesialis Daging Domba Hasil Peternakan Sendiri
Memiliki usaha kuliner dengan menggunakan bahan-bahan milik sendiri tentu sangat menguntungkan.
Seperti yang dijalani dua pengusaha dari Yogyakarta yang membuka restoran spesialis aging domba hasil peternakan miliknya.