VIDEO: China Bangun Kapal Pesiar Jumbo, Mampu Angkut 6.500 Penumpang
Reuters | CNN Indonesia
Sabtu, 25 Mar 2023 13:12 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Sebuah kapal pesiar jumbo berkapasitas lebih dari 6.500 penumpang, sedang dibangun Tiongkok. Selain dilengkapi sarana rekreasi, kapal pesiar itu juga dilengkapi fasilitas kesehatan seperti ruang operasi dan mesin sinar-x.