VIDEO: Utak-Atik Bursa Cawapres Anies

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 29 Mar 2023 23:03 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Nama calon wakil presiden disebut ikut menentukan kemenangan suara pasangan peserta pilpres 2024. Kriterianya juga disebut harus mampu menutup celah kekurangan elektoral sang capres. Lalu bagaimana potensi nama-nama yang kini muncul dipermukaan? Seberapa potensial mereka jika dilihat dari kriterianya? Anchor CNN Indonesia, Bram Herlambang membahasnya lebih dalam bersama Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia, Adi Prayitno, dan juga Wasekjen Partai NasDem, Hermawi Taslim dalam program CNN Indonesia Kanal Pemilu Tepercaya.

 


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red