Menteri BUMN Erick Thohir memastikan pasokan bahan bakar minyak (BBM) , untuk mendukung perjalanan mudik lebaran 2023 aman.
Erick juga mendorong masyarakat menggunakan transportasi publik seperti kereta api dan pesawat, sebab diperkirakan jumlah masyarakat yang menggunakan kendaraan pribadi akan melonjak .