VIDEO: Jumlah Pemudik di Jalan Tol Terus Meningkat

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 17 Apr 2023 14:27 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Peningkatan Kendaraan yang keluar Tol Pejagan, Brebes mulai terjadi pada hari minggu (16/4). Untuk melancarkan arus keluar, lima dari 6 pintu dipakai untuk keluar tol, sedangkan kendaraan yang masuk hanya menggunakan satu pintu.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red