VIDEO: Junta Militer Myanmar Bebaskan 2.153 Tahanan Politik
Junta Myanmar, mengumumkan telah mengampuni lebih dari 2.000 tahanan yang dipenjara, akibat melanggar Undang-Undang terkait perbedaan pendapat dengan pihak militer.
Junta Myanmar, mengumumkan telah mengampuni lebih dari 2.000 tahanan yang dipenjara, akibat melanggar Undang-Undang terkait perbedaan pendapat dengan pihak militer.