VIDEO: Polisi Gagalkan Peredaran 264.730 KG Sabu Cair Senilai 300 M

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 10 Mei 2023 20:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Satuan Narkoba Polda Jambi bersama Direktorat Narkoba Mabes Polri, mengungkap peredaran sabu-sabu jaringan Iran. Selain menangkap seorang kurir warga Iran, petugas mengamankan 264,730 kilogram sabu cair, senilai 300 miliar rupiah. Bila diolah, sabu cair tersebut diperkirakan bisa menjadi 750 kilogram sabu kristal.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red