VIDEO: Tenaga Kesehatan Kompak Tolak RUU Kesehatan

CNNTV | CNN Indonesia
Kamis, 11 Mei 2023 21:45 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Aksi protes juga dilakukan tenaga kesehatan di beberapa wilayah di tanah air. Di Jakarta, ribuan nakes melakukan aksi unjuk rasa di silang barat Monas, Jakarta Pusat, senin yang lalu. Selain itu di Tasikmalaya, Jawa Barat, dan Ponorogo, Jawa Timur para nakes menolak RUU Omnibuslaw kesehatan yang dianggap merugikan.

Selain penghapusan organisasi profesi, kriminalisasi terhadap dokter dan petugas medis muncul dalam RUU Omnibuslaw kesehatan ini.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler