VIDEO: Kirab Juara Sea Games Ditutup dengan Foto Bersama

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 19 Mei 2023 13:02 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Arak-arakan atau kirab juara usai perhelatan SEA Games, khususnya yang menyertakan Timnas Indonesia U-22, disikapi berbeda oleh netizen.
Kirab juara sejatinya merupakan bentuk apresiasi dari Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) kepada atlet-atlet yang telah tampil dan unjuk prestasi pada SEA Games 2023.

Sederet atlet ikut dalam acara arak-arakan yang menempuh rute dari kantor Kemenpora menuju Bunderan HI dan berakhir di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada Jumat (19/5) pagi.

 

Video Terkait
Video Terpopuler